Proyek SDR transceiver ini rencana di operasikan pada band amatir HF : 3,5 - 30 Mhz dengan data data perangkat sebagai berikut :
1, Exciter modul : Genesis SDR 40/80 base yg KIT nya , diperoleh dari bpk Ridwan , lengkap dengan modul Local Oscilator (LO), Band Pass Filter (BPF) serta Low Pass Filter nya
2. Local Oscilator : Karena saya ingin jangkauan frekwensinya lebih lebar saya mencoba kit QRP2000 dengan Chip SI 570 CAC (CMOS) dan Atmel ATTiny85 micro controller yang range outputnya 3,5 ~ 210 Mhz . (http://sdrkits.net/QRP2000_Description.html
QRP2000 modul
Status Proyek saat ini :
- Untuk rangkaian penerimanya (RX) sudah berfungsi dan masih di tuning-tuning untuk mendapatkan hasil yg lebih baik..image, noise dan sensitifitasnya, untuk sementara pengetesan mengunakan alat tes yg seadanya , signal generator rakitan dan membandingkan dengan rig pabrikan (FT817).